Kamis, 04 Juni 2015

24 AKTIVIS KNPB DI TANGKAP JAYAWIJAYA-WAMENA


Ketua KNPB dan PRD Wilayah Biak 

Wamena, KNPB-News- Sore ini, 3 Juni 2015, Polisi kolonial Indonesia kembali menangkap 24 aktivis KNPB di Wamena yang sedang duduk rapat di Kantor Dewan Adat Sinapuk, untuk persiapan aksi damai mendukung ULMWP menjadi anggota MSG.

Berikut nama-nama mereka:
1. Mardi Heluka, ketua 1 KNPB WAMENA
2. AGUS LOGO, anggota KNPB WAMENA 
3. NAEL KOSSAY, Anggota Knpb wamena 
4. Paulus logo, Ketua PNWP Wilayah La-pago
5. YUSUP HELUKA, Penasehat KNPB
6. FIRDUS HELAPOK, SEKRETARIS PRD Hubula 
7. Roy Heluka, anggota KNPB
8. Hery Kossay anggota KNPB
9. Yali Bahapol, anggota KNPB
10. Amos wetapo
11. Ales Hisage, anggota KNPB 


Dan 13 lain belum ketahui identidasnya. Mereka sementara ditahan di Rumah Tahanan Polres Jayawijaya. (KNPB Balim-Wamena)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar